Wednesday 4 March 2015

Kartu As Gampang Internetan

Kartu As Gampang Internetan 

Zainal5758.blogspot.com   Semangat Pagi sobat netter promo baru telkomsel ada kartu As juga,namanya kartu As Gampang Interntan,monggo disimak,

Kartu As Gampang Internetan

1. Apa yang dimaksud dengan kartuAsGampang Internetan?
kartuAs Gampang Internetanadalah promo (skema tarif/price plan) terbaru dari kartuAsyang dijual dengan price plan baru dan memiliki harga yang starter pack Rp5000, dengan isi pulsa juga Rp5000.

2. Kapan periode promo kartuAsGampang Internetanini berlaku?
Perdanabaru ini mulai didistribusikan pada 25Feb 2015, dengan design packaging sbb. :
3. Siapakah pelanggan yang berhak mendapat promo kartuAsGampang Internetan?
Pelanggan yang berhak mendapat promo ini adalah pelanggan baru Kartu As yang mengaktifkan perdana Kartu As dengan Skema Tariff atau Price PlanKartu As Gampang Internetan. Pelanggan dari skema tariff lain tidak bisa berpindah ke skema tarif ini. Juga pelanggan dari skema tarif ini tidak bisa berpindah ke skema tarif lain.

4. Bagaimana pelanggan mengetahui status promokartuAsGampang Internetannya telah aktif?
Pelanggan dapat mengakses *100*21#, jika paketnya telah aktif pelanggan akan mendapat notifikasi:
SaatiniAndaberada di pakettarifkartuAsGampang Internetan.

5. Apa sajapromo yang didapatkan pelanggan kartuAsGampang Internetan?
Promo khusus yang didapatkan pelanggan yaitu :
1. Preload Data 25MB berlaku 30 hari (tanpa registrasi, langsung didapat setelah aktivasi perdana).
2. Pulsa Utama sebesar Rp5000.
3. Bisa membeli Paket Harianyang murah mulai Rp1000 untuk Nelpon, SMS, atau Internetan.

6. Bagaimana spesifikasi dari Paket Harian mulai Rp1000-an tersebut?
Berikut ini adalah spesifikasi, harga, dan kuota Paket PAS mulai Rp1000-an :

Paket PAS : Nelpon, SMS, Internetan
Keterangan :
Paket PAS dapat dibeli melalui UMB *100#. 
Paket PAS berlaku untuk pelanggan Kartu As pada price plan Gampang Internetan dan PAS Buat Semua.
Bonus Nelpon dan SMS berlaku untuk panggilan ke sesama Telkomsel.
Detail lokasi Kota untuk Zona Paket Internet mengacu pada table di akhir dokumen ini.

7. Bagaimana skema tariff dasar yang berlaku untuk pelanggan kartuAsGampang Internetan?
Berikut ini adalah tariff dasar yang berlaku :
8. Bagaimana cara melakukan pengecekan bonus?
Pelanggan dapat melakukan cek bonus dengan menghubungi *889#. Baik bonus preload 25MB, bonus dari pembelian Paket PAS maupun bonus Internetan 30MB setelah pakai Rp3000 juga bisa dicek melalui *889#.

9. Apakah pelanggan di skema tarif Kartu As Gampang Internetan dapat berpindah ke skema tarif lain?
Tidak. Pelanggan pada skema tarif ini tidak dapat melakukan perpindahan ke skema tarif/price plan lain.

Semoga bermanfaat sobat info lebih detail info silahkan kunjungi www.telkomsel.com.lumayan dapet gratisan pake as gampang internetan.sebenarnya juga gak gratis kan tetep beli juga,hehehe.terimakasih udah mampir di blog zainal5758.blogspot.com

Game keren dan aplikasi android Terbaru cek DISINI


EmoticonEmoticon